info@akmil.ac.id (0293) 363002

Di ruang ini ada relief yang menggambarkan tentang sejarah dibukanya kembali AMN oleh Bpk Presiden RI pertama yaitu Ir. Sukarno.


Dibuka tanggal 11 November 1957 angkatan tahun ini merupakan Angkatan yang ke IV, kemudian ada virtual Tour yaitu penyambutan Kepada pengunjung melalui Virtual Tour oleh Taruna dan Taruni Akademi Militer serta ada Viuw Master untuk melihat gambar masing masing ruang Museum.


Perunggu Sungai Komering, Palembang, Sumatra Selatan Abad 8 – 11 Arca Buddha berdiri samapāda temuan Sungai Komering, Palembang yang bergaya seni Sailendra. Tangan kanan bersikap abhaya (menolak bahaya), tangan kirinya memegang ujung jubah. Pakaiannya berupa jubah tipis yang menutupi kedua bahu. Gaya seni arca Sailendra dapat dicirikan dari bentuknya yang proporsional dan benar-benar menggambarkan sosok dewa yang dipuja. Di samping itu, arca Buddha ini juga mendapat pengaruh kesenian Pala. Karakter kesenian Pala dapat dilihat dari penggambaran pakaian berupa jubah tipis yang menutupi kedua bahu, usnisa (tonjolan di atas kepala) digambarkan lebih besar, dan lipatan jubah disekitar leher terlihat seperti kalung sementara bagian kain yang menjuntai ke bawah terlihat seperti ekor burung layang-layang.